Friday, January 9, 2009

'V10' Bintangnya BMW

'BMW memang jempolan'. Mulai model hingga mesin, semuanya bisa dibilang nomer satu. Hanya terhitung setahun BMW kembali menambah daftar penghargaan, kali ini mesin V10-nya jadi jawara di International Engine of the Year 2005. Penghargaan bergengsi tersebut diperoleh setelah mesin V10 yang dicangkokkan pada model M5-nya mendapat juara pertama pada kontes International Engine of the Year.

BMW meraih kemenangan dengan mengusung mesin V10 berkapasitas 5,0 liter yang sangat fleksibel, selain memiliki putaran mesin cukup tinggi (hingga 8.250 rpm). Para juri dalam ajang yang mengutamakan kualitas mesin tersebut juga menyebutkan bahwa tenaga yang dihasilkan oleh mesin ini patut diacungi jempol. Kabarnya, mesin yang nantinya akan dicangkokkan pada M6 Coupé ini sanggup menyemburkan tenaga hingga 507 bhp. "More..."

No comments:

Post a Comment